Integritas | Amsal 17:3-4 Renungan bulanan Maret 2023 Renungan Gembala Pdt. Dr. Ir. Evie Laksmi Widjaja, S. Th., M. Th. Amsal 17:7 :” Orang bebal tidak layak mengucapkan kata-kata yang bagus, apalagi orang mulia mengucapkan kata-kata dusta.” Nilai integritas inti, yaitu : jujur, bertanggung jawab, dan disiplin. Berintegritas jujur adalah lurus hati, tidak curang dan […]